Setelah Mempelajari Bahwa Vape Lebih Baik dari Rokok, Baim Wong Akhirnya Pilih Berbisnis Liquid
Grid ID Selasa, 30 Maret 2021

Setelah mempelajari bahwa vape lebih baik dari rokok, baim wong akhirnya pilih berbisnis liquid laporan wartawan grid.id, rangga gani satrio grid.id - baim wong sadar bahwa karier di dunia hiburan tidak akan terus menerus. Sehingga tak sedikit bisnis baim wong yang sudah dibuatnya. Kini baim wong kembali mengembangkan bisnisnya dengan menjual liquid atau cairan untuk rokok elektrik. Ia mengaku, bisnis tersebut dibuat bersama temannya boedyanto dari jakarta vapor shop dan winarno dari vapezoo.
Baca Juga
0 Komentar
Untuk membuat komentar silahkan login terlebih dahulu